Di tengah permainan hidup dan mati yang misterius, sekelompok orang dengan latar belakang berbeda terjebak dalam persaingan sengit demi bertahan hidup dan meraih keuntungan. Setiap karakter menyimpan rahasia dan motif tersembunyi, menciptakan intrik, pengkhianatan, dan kejutan di setiap episode.
Demi balas dendam pada ibu tirinya, Lia Kusuma mendekati tokoh berpengaruh Kota Yena bernama Arya Cooper. Awalnya ini hanya sebuah transaksi, tapi Arya malah menyukainya dan selalu ingin mendekatinya.
Sean bertemu dengan gadis bernama Lisa dan jatuh cinta pada pandangan pertama. Sean menggunakan kekuatannya untuk memenjarakannya disisinya dan memberinya cinta yang tidak terbatas. Tapi dia menginginkan kebebasan dan terus mencoba kabur. Dalam pengejarannya, Lisa perlahan-lahan tenggelam dalam cinta yang dijalin dengan Sean.
Kuli Terkuat
Seorang petinju muda diminta ayahnya untuk mengelola sekolah. Tak disangka, ia memilih jalan kekerasan untuk menertibkan masalah, membuat situasi semakin panas dan penuh konflik.
Setelah dikhianati dan dibunuh oleh kakak-kakaknya, pewaris utama keluarga terlahir kembali. Kini, ia memilih jalan sebagai penjahat demi membalas dendam, merebut kembali perusahaan keluarganya, dan bangkit menjadi penguasa yang tak terkalahkan.
Seorang wanita terlahir kembali sebagai bayi lucu di Dinasti kuno. Begitu tiba, dia segera menyelesaikan kekeringan parah selama tiga tahun, sehingga mendapat gelar 'Anak Ajaib Pelindung Negara'. Selanjutnya, dia berulang kali menunjukkan kekuatannya, membantu keluarganya bangkit dan membawa Dinasti menuju puncak kejayaan.
Ibu Fariz dijebak dan dituduh menjadi pengkhianat negara. Fariz yang kesal, pergi ke luar negeri untuk mengumpulkan kekuatan guna membersihkan nama ibunya. Tapi ketika dia kembali, ibunya telah meninggal. Fariz mengadakan pemakaman megah untuk menguburkan ibunya, juga bersumpah untuk mencari tahu kebenarannya dan membalaskan dendam ibunya!
Setelah bertahun-tahun meninggalkan keluarga, tokoh utama kembali dengan rasa bersalah terhadap istri dan putrinya. Kota telah berubah, kenangan masa lalu pun memudar. Di tengah pencarian, ia bertemu seorang gadis kecil yang kelaparan dan mencuri bakpao, mengingatkannya pada pentingnya keluarga.
Seorang pemuda modern tiba-tiba terbangun di Zaman Republik dan memulai hidup baru. Berbekal pengetahuan masa kini, ia menyesuaikan diri, menarik perhatian wanita, dan menikmati kemewahan. Namun, ia harus menghadapi tantangan dan bahaya. Kisah ini menyoroti perjalanan sang tokoh menuju kedewasaan, keberanian, dan cinta.
Si gadis cilik bukanlah manusia fana, melainkan seekor koi di langit yang bisa meramal masa depan. Pada hari dia berubah menjadi wujud manusia, dia masuk ke jalan menuju dunia fana karena kecerobohannya. Akibatnya, dia tidak sengaja jatuh ke dunia fana dan terlahir di Keluarga Dervi. Sayangnya, tidak lama setelah si gadis cilik lahir, ayahnya meninggal dalam kecelakaan mobil, dan tak lama kemudian, ibunya hilang.
Pengawal Paling Kuat
Kisah seorang wanita yang mendapatkan kasih sayang dan cinta keluarga melalui interaksinya dengan kakak perempuannya, dan akhirnya memulai jalan untuk mencapai keabadian.
Seorang ahli sulap tradisional berhasil membunuh Ratu Agung di depan banyak orang, lalu jiwanya secara ajaib berpindah ke tubuh keturunannya seribu tahun kemudian. Melihat keluarganya yang telah jatuh, ia bertekad menggunakan kekuatan dan keahliannya untuk mengembalikan kejayaan keluarga Lintang.
Sekretaris yang Suka Menggoda
Lima tahun lalu, ia ditinggalkan kekasih dan diremehkan keluarga Suryani. Kini, ia kembali, memimpin jutaan pasukan dan membuat seluruh negeri tunduk. Demi balas budi, ia masuk keluarga Suryani, tapi justru dihina. Dengan kekuatan luar biasa, ia siap membalas semua pengkhianatan dan menunjukkan siapa penguasa sejati.
Frangky adalah seorang ketua sekte yang sangat kuat, tapi, energinya selalu terjebak di kultivasi tingkat dasar. Saat Frangky pergi, kekasihnya dibunuh oleh Istana Mois dan sejak itu dia pun membalaskan dendamnya. Ribuan tahun berlalu dan Istana Mois kembali bangkit. Dengan bantuan beberapa orang, dia berhasil menemukan semua pengikut Istana Mois dan kekasihnya yang telah berenkarnasi. Perjalanan cinta dan balas dendamnya yang berjarak ribuan tahun pun dimulai.
Genius muda Ethan Choo menyembunyikan identitasnya, bekerja di pabrik elektronik dengan pacarnya Vivian Lewis. Saat dijebak, ibunya membongkar konspirasi keluarga. Lulusan MIT ini mengguncang bisnis dan menciptakan legenda teknologi baru.
Seorang wanita modern tiba-tiba terlempar ke masa lalu dan menjadi Permaisuri. Ia menghadapi intrik istana, berjuang demi kebebasan dan cinta sejati, serta membuktikan kecerdasan dan keberaniannya. Kisah ini menginspirasi tentang kesetaraan dan penghormatan di tengah tantangan hidup.
Melintasi dunia dan menjadi raja yang bermeditasi selama 18 tahun. Di tengah kekacauan dengan strategi hebatnya ia menumpas para pemberontak, menggungkap keruntuhan kerajaan dan konspirasi yang sudah ada dalam ribuan tahun. Dia kembali membangun kerajaan dan menjadi raja yang sangat hebat.